Tema lomba yang diangkat dalam Lomba Teknologi Tepat Guna 2017 dari FT Univeritas Hasanudin adalah sebagai berikut;
Inovasi Teknologi Tepat Guna Menuju Masyarakat Teknologi Berbasis Madani" ini memiliki subtema:
Sub Tema Lomba Teknologi Tepat Guna 2017 dari FT Univeritas Hasanudin yang Bisa Menjadi Pilihan Diantranya;
- Pertanian
- Peternakan
- Maritim
Syarat dan Ketentuan Lomba Teknologi Tepat Guna 2017 dari FT Univeritas Hasanudin
- Peserta adalah Mahasiswa Aktif yang ada di seluruh Indonesia, baik S1 atau D3
- Dibuktikan dengan KTM
- Peserta lomba adalah per tim, dimana satu tim terdiri minimal 2 orang dan maksimalnya adalah 3 orang
- Tulisan atau peper yang diikutsertakan dalam lomba adalah tulisan pribadi/asli
- Pendaftaran terakhir dalam lomba dilakukan samapi dengan tanggal 25 Februari 2017
Hadiah dalam Lomba Teknologi Tepat Guna 2017 dari FT Univeritas Hasanudin
Total hadiah yang diberikan adalah 22,5 Jt+ sertifikat+tropyInformasi selengkapnya tentang adanya Lomba Teknologi Tepat Guna 2017 dari FT Univeritas Hasanudin para peserta bisa melihat panduan lengkapnya dengan alamat website www.natcom-unhas.blogspot.com atau para peserta bisa melihat timeline dan keterangan lomba lebih lanjut silahkan download buku panduannya di: http://bit.ly/2kil9Vv
0 comments:
Post a Comment